Hai..sob..pada kesempatan kali ini mas seem akan memberikan sedikit tutorial bagi sobat yg ingin tau mengenai "Cara Membuat Artikel Terkait Dibawah Posting Blog". Nih saya akan memperkenalkan widget yg keren yg perlu sobat pake di blog sobat.
Kenapa widget ini perlu di pasang di blog sobat..?
Karena manfaatnya itu lho yg lumayan, selain memper cantik blog widget ini juga bisa membuat pengunjung membaca artikel-artikel lain di blog kita.
Contohnya jika salah satu pengunjung masuk ke blog kita dan sedang membaca salah satu artikel di blog kita dan si pengunjung melihat widget ini, jika artikelnya bagus pengunjung pasti akan mengeklik artikel tersebut artinya kita mendapat keuntungan pageview.
Gimana sob tertarik untuk memasang widget ini di blog anda mari simak tutorial berikut.
- Login ke Dasbor >> Template
- Untuk mengantisipasi terjadinya kesalahan Back Up dulu template blog sobat.
- Edit Template >> Lanjutkan >> klik sembarang pada kota script HTML
- Cari kode <data:post.body/> Untuk mempermudah gunakan Ctrl+F. Biasanya akan ada 3 kode seperti itu, jika memang benar pilih kode yg ke-2
- Letakan Kode berikut tepat di bawah kode <data:post.body/>